Tentang Norton AntiVirus Plus
Norton AntiVirus Plus membantu melindungi perangkat (Windows atau Mac) Anda dan
informasi pribadi yang tersimpan di dalamnya dari virus, ransomware, malware,
dan ancaman online lainnya saat Anda melakukan transaksi perbankan, menjelajah,
dan berbelanja secara online.
Fitur dan Manfaat Utama
- Keamanan Perangkat: Perlindungan
real-time untuk 1 PC atau Mac terhadap ransomware, virus, spyware,
phishing, dan ancaman online lainnya.
- Password Manager: Membuat,
menyimpan, dan mengelola kata sandi, detail kartu kredit, dan kredensial
lainnya dengan mudah dan lebih aman.
- Cloud Backup PC1: Penyimpanan cloud 2 GB untuk mencadangkan file dan dokumen
penting, melindungi dari kehilangan data karena hard drive rusak,
perangkat dicuri, atau serangan ransomware.
- Smart Firewall: Memantau lalu lintas
antara komputer Anda dan perangkat lain untuk memblokir akses tanpa izin.
- Perlindungan Ancaman Real-time: Keamanan
multilapis yang canggih melindungi dari ancaman malware yang ada dan yang
muncul pada perangkat Anda.
- Perlindungan Eksploitasi: Proactive
Exploit Protection (PEP) melindungi PC Windows dari serangan 'zero-day'
yang menargetkan kerentanan pada aplikasi atau sistem operasi.
- Perlindungan Ransomware: Mencegah peretas
menggunakan ransomware untuk mengakses, mengubah, atau mengunci file
sensitif.
- Perlindungan Email: Memindai email dari
lampiran berbahaya dan ancaman keamanan lainnya.
- Sandbox: Menjelajahi web atau
membuka program yang tidak dikenal dengan aman dalam lingkungan terisolasi
guna melindungi perangkat dari berbagai risiko.
- SafeCam: Menampilkan notifikasi disertai
opsi memblokir upaya tanpa izin jika ada yang mencoba mengakses webcam
atau mikrofon Anda.
- Perlindungan Browser: Secara otomatis
memblokir situs web dan unduhan berbahaya untuk mencegah malware saat Anda
menjelajah web.
1Fitur Cloud Backup dan SafeCam hanya tersedia di Windows (kecuali
Windows dalam mode S dan Windows yang dijalankan dengan prosesor ARM).
Related Articles
Pertanyaan Umum untuk Norton
Apa yang dimaksud Lenovo ID dan mengapa saya memerlukannya? Lenovo ID adalah mekanisme aman dan tepercaya yang menyediakan manajemen autentikasi & identitas untuk Lenovo Client Remote Management. Mekanisme ini menawarkan akses masuk tunggal serta ...
Fitur Utama Norton 360
Perlindungan Terhadap Ancaman Waktu Nyata Keamanan lanjutan dengan antivirus membantu melindungi dari ancaman online yang saat ini terjadi dan berbahaya bagi perangkat Anda serta membantu melindungi informasi pribadi dan keuangan saat Anda online. ...
Pertanyaan Umum untuk Norton 360
Apa yang dimaksud Lenovo ID dan mengapa saya memerlukannya? Lenovo ID adalah mekanisme aman dan tepercaya yang menyediakan manajemen autentikasi & identitas untuk Lenovo Client Remote Management. Mekanisme ini menawarkan akses masuk tunggal serta ...
Norton 360 Deluxe dan Norton 360 for Gamers – Smart Notifications
Lenovo Smart Notifications A. Gamer, antivirus aktif Opsi 1 Judul: Gamer membutuhkan lebih dari sekadar antivirus. Isi: Performa PC yang lebih baik plus perlindungan terhadap peretasan akun & doksing. Opsi 2 Judul: Tingkatkan perlindungan Anda. Isi: ...
Kompatibilitas Sistem Keamanan Norton dan Norton 360
Artikel ini berisi detail kompatibilitas sistem untuk produk Norton yang dijual di Lenovo. Jika produk keamanan Norton yang dibeli mendukung beberapa hak perangkat, seperti yang terlihat dalam edisi Deluxe dan Gamer, perangkat tambahan dapat ...